Powered By Blogger

Tuesday, 9 April 2013

TAKTIK CERDAS PADA HEWAN: KAMUFLASE


TAKTIK CERDAS PADA HEWAN: KAMUFLASE

Salah satu keistimewaan hewan untuk dapat bertahan hidup adalah seni menyembunyikan diri - yaitu 
"kamuflase".

Hewan menyembunyikan diri dengan dua alasan utama: untuk berburu dan melindungi diri dari pemangsa. 
Metode penyamaran berbeda dari metode lainnya karena diperlukan kecerdasan, keterampilan, estetika 
dan keserasian tinggi.

Teknik-teknik kamuflase hewan sungguh menakjubkan. Hampir mustahil mengenali seekor serangga yang 
bersembunyi di batang pohon, atau makhluk lain di balik daun.

Kutu daun mencari makan dengan mengisap getah tumbuhan sambil menyamar sebagai duri. Dengan cara 
ini, mereka mengelabui burung, musuh utamanya, dan memastikan burung tidak akan bertengger pada 
tumbuhan tersebut.


No comments:

Post a Comment